Gangguan ini tidak sama dengan sakit kepala. Pusing atau pening ditandai dengan perasaan seperti keadaan sekitar berputar-putar, mual, atau seperti gejala mabuk kendaraan.
Penyebab
Dapat disebabkan karena daerah otak dan telinga yang mengatur keseimbangan terganggu. Pusing dapat juga merupakan gejala penyakit, seperti pilek, sakit kepala, hipertensi, dan infeksi telinga.
Pengobatan herbal
Resep 1
10 g bunga krisan kering
5 lembar daun mint
Gula batu secukupnya
Cuci bersih semua bahan, rebus dengan 400 cc air hingga mendidih.
Minum sebagai teh selagi hangat tambahkan gula batu jika suka)
Resep 2
60-90 g bagian tengah bunga matahari
10 g jahe
Gula batu secukupnya
Cuci bersih semua bahan, rebus dengan 600 cc air hingga tersisa 300 cc, lalu saring.
Tambahkan gula batu, lalu minum 2 kali sehari.
Resep 3
90 g daun lidah buaya, kupas, potong-potong
30 g daging buah lengkeng kering
10-15 g kie cie
Cuci bersih semua bahan, rebus dengan 400 cc air hingga tersisa 200 cc.
Minum airnya selagi hangat dan makan bahannya.
Resep 4
10 g daun teratai kering (30 g segar)
5 kuntum bunga cempaka putih
Cuci bersih semua bahan, rebus dengan 400 cc air hingga tersisa 200 cc, lalu saring.
Minum airnya.
Catatan:
Pilih salah satu resep dan lakukan secara teratur.
Penyebab
Dapat disebabkan karena daerah otak dan telinga yang mengatur keseimbangan terganggu. Pusing dapat juga merupakan gejala penyakit, seperti pilek, sakit kepala, hipertensi, dan infeksi telinga.
Pengobatan herbal
Resep 1
10 g bunga krisan kering
5 lembar daun mint
Gula batu secukupnya
Cuci bersih semua bahan, rebus dengan 400 cc air hingga mendidih.
Minum sebagai teh selagi hangat tambahkan gula batu jika suka)
Resep 2
60-90 g bagian tengah bunga matahari
10 g jahe
Gula batu secukupnya
Cuci bersih semua bahan, rebus dengan 600 cc air hingga tersisa 300 cc, lalu saring.
Tambahkan gula batu, lalu minum 2 kali sehari.
Resep 3
90 g daun lidah buaya, kupas, potong-potong
30 g daging buah lengkeng kering
10-15 g kie cie
Cuci bersih semua bahan, rebus dengan 400 cc air hingga tersisa 200 cc.
Minum airnya selagi hangat dan makan bahannya.
Resep 4
10 g daun teratai kering (30 g segar)
5 kuntum bunga cempaka putih
Cuci bersih semua bahan, rebus dengan 400 cc air hingga tersisa 200 cc, lalu saring.
Minum airnya.
Catatan:
Pilih salah satu resep dan lakukan secara teratur.
0 komentar:
Posting Komentar